Tangerang, 4 Oktober 2023
No. : 013/KOPKAR/ITTI/X/2023
Kepada Yth : Bpk/Ibu/Sdr (i) Anggota Kopkar PT. Indo Taichen Textile Industry
Perihal : UNDANGAN SEMINAR
Melalui Pengumuman ini kami pengurus Koperasi Karyawan PT. Indo Taichen Textile Industry menginformasikan bahwa Koperasi akan mengadakan seminar sbb:
Hari dan tanggal : Minggu 29 Oktober 2023
Jam : 8’30 Sampai selesai
Tempat : Kantor PT.Indo Taichen LT.3
Topik : Koperasi dan Pengembangan usaha melalui Koperasi
Pendaftaran paling lambat tanggal 25 Oktober 2023 melalui link pendaftaran berikut :
Seminar diadakan khusus untuk Anggota koperasi dengan kuota terbatas 50 peserta, (diprioritaskan bagi anggota yang belum ikut di Seminar Koperasi sebelumnya).
Bagi Anggota Koperasi yang ingin mengikuti seminar tersebut dapat segera mendaftarkan diri melalui link diatas.
Demikian undangan ini kami buat agar diketahui oleh anggota Koperasi Karyawan PT. Indo Taichen Textile Industry. Atas partispasi dan kehadirannya kami ucapkan terima kasih.
Mengetahui
Pengurus Kopkar PT. ITTI
( MASRONI ) ( HERI BAHTIAR )
Ketua Sekertaris